Cara Mengatasi Notifikasi Xiaomi Yang Bermasalah

1135

Cara Mengatasi Notifikasi Xiaomi Yang Bermasalah – Yang mana telah kita ketahui bahwa brand sekelas Xiaomi sendiri terkenal akan ROM MIUI nya yang kaya akan fitur dan mempunyai tampilan sangat menarik. Akan tetapi ternyata masih banyak pengguna baru Xiaomi yang merasa kebingungan karena notifikasi pada setiap aplikasi perpesanan nya seperti Whatsapp, Facebook, Instagram, dan lain sebagai nya tidak muncul atau juga baru masuk setelah aplikasi yang bersangkutan di bukak. Untuk para pengguna lama Xiaomi yang menggunakan ROM MIUI tentu nya sudah tau pasti kenapa hal ini dapat terjadi. Tapi, untuk para pengguna baru Xiaomi tentu akan merasa sedikit kebingungan dengan ada nya masalah seperti ini, oleh itu lah bagi kalian yang masih merasa kebingungan bisa mengetahui beberapa penyebab nya terlebih dulu di bawah ini sebelum mencoba mengatasi nya dengan mengikuti beberapa cara yang akan saya berikan pada artikel kali ini.

Cara Mengatasi Notifikasi Xiaomi Yang Bermasalah

Kalau kalian sedang mengalami masalah terhadap notifikasi, yang mana akan baru muncul pada saat perangkat smartphone kalian dalam kondisi standby, maka hal tersebut di sebab kan karena secara default proses aplikasi pada background akan di matikan oleh keamanan dari MIUI. Jadi pada saat kamu mengunci sebuah aplikasi yang berjalan di balik background, maka semua notifikasi aplikasi yang masuk dan semua pesan akan masuk setelah aplikasi yang bersangkutan tersebut di bukak secara manual, misal nya saja pada aplikasi perpesanan seperti Facebook, WhatsApp, Instagram, dan masih banyak lagi.

Kalau kalian sedang mengalami masalah terhadap notifikasi, yang mana akan baru muncul pada saat perangkat smartphone kalian dalam kondisi standby, maka hal tersebut di sebab kan karena secara default proses aplikasi pada background akan di matikan oleh keamanan dari MIUI. Jadi pada saat kamu mengunci sebuah aplikasi yang berjalan di balik background, maka semua notifikasi aplikasi yang masuk dan semua pesan baru akan masuk setelah aplikasi yang bersangkutan tersebut di bukak secara manual, misal nya saja pada aplikasi perpesanan seperti Facebook, WhatsApp, Instagram, dan masih banyak lagi. Selain di karena kan di matikan nya oleh keamanan dari MIUI, tidak sedikit juga yang dari aplikasi nya sendiri meminta untuk stay connect harus stanby. Yang mana jika aplikasi tersebut tidak standby maka aplikasi itu tidak akan berjalan di latar belakang smartphone, hal ini lah juga yang dapat menyebabkan notifikasi lambat masuk.

Baca Juga :

Selain karena sistem aplikasi yang secara otomatis di makan oleh keamanan dari MIUI, masih ada lagi penyebab terjadi nya masalah pada notifikasi suatu aplikasi yang tidak muncul atau terlambat muncul. Yaitu seperti hal nya dengan sistem pengaturan Battery & Performance pada hp Xiaomi di atur sedemikian rupa sehingga battery menjadi lebih hemat dengan cara mematikan otomatis sistem aplikasi yang berjalan ketika hp tidak dalam keadaan standby atau tidak menyala, sebab fitur sistem yang bernama Battery Saver akan bekerja secara otomatis. Dengan begitu akan membuat daya tahan battery lebih hemat, akan tetapi effek yang bisa di timbul kan nya antara lain seperti notifikasi aplikasi seperti Facebook, Telegram, Whatsapp, dan lain sebagai nya akan terganggu, dimana mereka akan mengalami penurunan kinerja seperti terlambat nya muncul sebuah notifikasi penting dari aplikasi yang bersangkutan.

Cara Mengatasi Notifikasi Xiaomi Yang Bermasalah

Tapi tenang saja, pada artikel kali ini saya akan memberikan kepada anda beberapa cara yang bisa untuk di coba dan 100% work. Sebelum anda mempraktek kan tutor di bawah ini, penting untuk anda ketahui dulu kalau khusus tips nomor 2 dan 1 saya melakukan nya dengan menggunakan smartphone Xiaomi yang memiliki MIUI Versi 8, saya sendiri belum mengetahui apakah kedua tips tersebut juga berlaku untuk MIUI versi 7 ke bawah dan versi 8 ke atas. Jadi maksud saya adalah jika kalian tidak memiliki sebuah tampilan menu seperti yang tertera pada langkah ke 2 dan 1, maka cukup lewati saja langkah tersebut tidak perlu untuk di lakukan, cukup lanjut ke beberapa langkah berikut nya saja.

1. Jangan Batasi Aplikasi Yang Bekerja di Background

Penting untuk kalian ketahui terlebih dahlu sebelum menggunakan cara yang satu ini, dengan menggunakan cara ini akan timbul sebuah effek negatif nya. Yaitu jika kita atur OFF semua, maka akan membuat semua aplikasi bisa berjalan dengan leluasa di background hp kita atau ada sebuah aplikasi yang berjalan tanpa kita ketahui, dan effek nya akan berdampak buruk pada daya baterai yang akan lebih cepat habis beserta kuota yang termakan secara tidak kita sadari jika aplikasi tersebut melakukan download secara otomatis.

Untuk langkah – langkah nya ikuti intruksi di bawah ini :

  1. Hal pertama yang harus di lakukan adalah membuka menu Setting pada smartphone kamu.
  2. Kemudian klik menu Battery & Performance.
  3. Setelah itu pilih opsi yang bertuliskan Manage Apps Battery Usage, lalu klik opsi OFF supaya smartphone tidak membatasi aplikasi yang mau berjalan pada background.

Tapi tenang saja untuk bisa mengatasi agar bisa membatasi aplikasi – aplikasi mana saja yang ingin kita izin kan untuk bisa selalu berjalan kapan pun sehingga dapat membuat notifikasi aplikasi yang bersangkutan tersebut akan selalu muncul tepat waktu, dan sementara aplikasi lain nya akan kita larang untuk berjalan secara otomatis di background smartphone.

Untuk langkah – langkah nya ikuti intruksi di bawah ini :

  1. Langkah pertama adalah membuka menu Setting.
  2. Lalu klik opsi Battery & Performance, kemudian pilih menu Manage Apps Battery Usage, dan klik tombol ON.
  3. Setelah itu klik Choose Apps, pada menu ini cari lah aplikasi yang anda inginkan agar tetap selalu berjalan. Contoh nya saja seperti jika kamu sering mengalami keterlambatan akan muncul nya notifikasi pada aplikasi Instagram, maka cari lah aplikasi tersebut, kemudian klik menu No Restriction.

2. Mematikan Fitur Battery Saver

Dengan menggunakan langkah yang satu ini juga tak luput akan memuncul kan sebuah dampak buruk pada hp anda, yaitu dapat berdampak akan boros nya daya baterai pada smartphone yang anda miliki. Agar bisa lebih advance lagi, kalian dapat mengatur aplikasi mana saja yang notifikasi nya nanti harus muncul secara realtime atau tidak telat, yang mana pada biasa nya terdapat pada aplikasi perpesanan seperti Line, Whatsapp, BBM, Facebook, dan masih banyak lagi.

Berikut langkah demi langkah nya bisa kalian ikuti intruksi yang ada di bawah :

  1. Langkah awal yaitu membuka menu Setting pada hp.
  2. Lalu pilih opsi Battery & Performance, setelah itu pilih Battery Saver, dan klik Power.

    Mematikan Fitur Battery Saver
  3. Sebelum lanjut ke langkah berikut nya, pastikan terlebih dulu bahwa Battery Saver dalam keadaan OFF.
  4. Kemudian baru lah lanjut kembali ke dalam menu Battery & Performance, dan pilih opsi Manage Apps Battery.

    Mematikan Fitur Battery Saver
  5. Langkah terakhir tinggal pilih OFF pada Power Saving Modes. Dengan melakukan OFF pada opsi Power Saving Modes, maka semua notifikasi pada aplikasi hp Xiaomi anda akan muncul secara Realtime tanpa ada nya keterlambatan.

Sementara itu, untuk aplikasi seperti Instagram, youtube, dan lain sebagai nya di mana saya anggap kurang penting notifikasi nya, saya lebih memilih untuk menonaktifkan saja service pada background atau membuat nya tidak dapat berjalan pada background. Sehingga notifikasi nya akan baru muncul jika aplikasi yang bersangkutan telah di buka.

Berikut langkah demi langkah nya bisa kalian ikuti intruksi yang ada di bawah :

  1. Silahkan masuk terlebih dahulu ke dalam menu Setting, lalu pilih opsi Battery & Percormance, kemudian klik Manage Apps Battery Usage.

    Mematikan Fitur Battery Saver
  2. Kemudian klik ON pada opsi Power Saving Modes. setelah itu pilih dan klik opsi Choose Apps.
  3. Setelah itu akan muncul sederet daftar aplikasi yang telah terpasang pada hp Xiaomi kamu. Lalu Pilih saja aplikasi yang mau kalian dapat kan notifikasi nya secara realtime atau tidak lambat.
  4. Contoh nya saja kali ini saya akan mengaktifkan notifikasi pada aplikasi Telegram. Langkah awal yaitu membuka aplikasi Telegram, kemudian klik opsi No Restrictions.

    Mematikan Fitur Battery Saver
  5. Lakukan lah hal yang sama pada aplikasi lain nya ya. Berikut di bawah ini beberapa aplikasi yang sudah saya atur supaya notifikasi nya tidak mengalami keterlambatan.

    Mematikan Fitur Battery Saver
  6. Baik lah, perlu kalain ingat lagi bahwa dengan menggunakan cara yang satu ini akan membuat notifikasi pada suatu aplikasi muncul apabila setelah di buka.

3. Memberi Izin Aplikasi Untuk Autostart

Seperti nya pengaturan pabrik atau awal pada smartphone Xiaomi yang berbasis MIUI ini tidak memberi izin aplikasi lain untuk berjalan secara otomatis atau autostart ketika dalam keadaan off, kecuali para pengguna mengaktifkan nya. Jadi kalau ada sebuah aplikasi yang di tutup oleh beberapa sistem hp, contoh nya sebab kekurangan RAM, maka secara otomatis aplikasi yang memakan banyak ruang RAM akan tidak aktif kecuali kita para pengguna membuka nya terlebih dulu secara manual. Hal ini lah salah satu penyebab keterlambatan muncul nya suatu notifikasi yang sering kita alami.

Masih bingung ? berikut di bawah ini akan saya simulasi kan sedikit. Yang mana Pengaturan default pabrik Xiaomi sendiri Auto Start = OFF, maka :

  • Misal nya jika anda sedang membuka aplikasi Intagram, kemudian anda keluar dari aplikasi tersebut, maka setelah itu aplikasi Instagram tidak lagi aktif secara otomatis, sebab sistem MIUI sendiri tidak memberi nya izin. Yang mana akan berakibat tidak muncul nya suatu notifikasi dari aplikasi Instagram tersebut.

Ok, untuk dapat mengatasi masalah ini kalian harus terlebih dulu mengubah pengaturan nya menjadi Auto Start = ON. Berikut hal yang akan terjadi ketika kita setting ON :

  • Contoh nya saja seperti sedang bermain Intagram lalu kamu menutup nya atau bisa juga di tutup oleh sistem, walau pun begitu aplikasi Instagram akan bisa selalu berjalan secara otomatis sebab sistem sendiri telah memberi nya izin, dan dengan begitu anda akan tidak lagi ketinggalan untuk bisa mendapatkan notifikasi nya.

Untuk langkah – langkah nya sendiri anda bisa mengikuti instruksi saya di bawah berikut :

  1. Langkah awal yaitu mencari aplikasi yang bernama Security pada hp Xiaomi yang kamu miliki.
  2. Jika sudah ketemu silahkan klik opsi Permisions, lalu klik pilihan Autostart, dalam menu tersebut silahkan pilih beberapa aplikasi yang kamu ingin kan untuk selalu aktif atau menyala. Contoh nya seperti kamu menginginkan selalu bisa mendapatkan notifikasi dari Intagram tepat waktu, maka cari lah aplikasi tersebut, lalu klik ON.

Penutup

Ok sekian dari saya pada kesemaptan kali ini, semoga dengan ada nya artikel ini dapat membantu anda untuk bisa menyelesaikan masalah yang sedang anda hadapi dengan cepat. Jangan lupa untuk share artikel ini ya agar dapat membantu orang banyak, kalian hanya cukup menekan salah satu opsi dari tombol share di bawah ini.

Artikel SebelumnyaCara Jitu Mengatasi Masalah Yang Sering Terjadi Pada HP Xiaomi
Artikel SelanjutnyaCara Gampang Debrick HP Xiaomi Yang Mati Total
Jimi
Hello people :) Perkenalkan nama saya Jimi, dan hobi saya bermain game PC.. Saya lebih memilih untuk mencari pundi uang dari menulis artikel ya, ketimbang menjadi seorang streaming maupun youtuber :) this is my passion. Thank you for visiting Bukandroid.com and, jangan lupa share artikel kita di atas agar bermanfaat juga untuk sahabat kamu. ^_^

1 Komentar

Tinggalkan Komentar

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini